Tag

One day trip

Frugal Traveler

Wisata Masa Lalu di Gedung Perundingan Linggarjati

Sebagai pasangan sejoli, sudah barang tentu saya dan Thina punya beberapa kesamaan. Entah itu sama-sama suka ngorok, sama-sama suka gibah, atau bahkan sama-suka kentut sembarangan, HAHAHA. Tapi dari sekian kesamaan, ada satu yang paling saya syukuri, yakni kami berdua sama-sama menyukai destinasi wisata ber-aroma alkisah dan sejarah. Apapun itu.

Mau itu ke museum, cagar budaya, ataupun bangunan peninggalan lama. Pokoknya kami sangat senang untuk berkunjung dan belajar dari kisah-kisah hidup yang terjadi di masa lampau. Itulah yang mendorong kami untuk berangkat ke daerah Linggarjati di sela-sela kepulangan kami ke Kuningan kemarin. Di desa linggarjati yang dekat dengan kaki gunung Ciremai ini, terjogrok sebuah gedung sederhana yang jadi saksi bisu perjuangan Indonesia mempertahankan kemerdekaan lewat jalur diplomatik.Continue reading

Frugal Living, Frugal Traveler

Kota Cinema dan Nafas-Nafas yang Tersengal Karena Pandemi

Setelah sekian lama berjibaku dengan perencanaan yang gagal terealisasi, akhirnya Saya dan Thina pergi ke nonton layar lebar juga. Sejujurnya kunjungan kami kali ini sebetulnya agak accidental sih, karena niat awalnya mau nganterin Thina ke tempat klinik Acupressure di sekitaran Wisma Asri. Namun sayang, setelah berkeliling kesana kemari mencari alamat di tengah terik mentari, kami berdua tetap gagal untuk menemukan lokasi yang dituju.

Nomor rumah yang tercantum tidak bisa ditemukan. Nomor telepon yang tertera tidak bisa dihubungi. Bertanya ke satpam pun, malah disambut dengan ekspresi bingung dan keheranan. Akhirnya saya simpulkan bahwa klinik yang ada di google maps tersebut hanyalah fiktif alias penipuan belaka. Raut sedih pun terlihat jelas di wajah Thina. Wajar saja, kami sudah berjalan sejauh ini ke Wisma Asri, hanya untuk mendapatkan kenyataan pahit yang menyebalkan.Continue reading

Frugal Traveler

Piknik Seru ke Seaworld & Gelanggang Samudera – Part 2

Posting ini adalah lanjutan cerita dari part 1 yang masih mengambang.

Setelah puas menjelajahi seisi dalam SeaWorld, perjalanan pun kami lanjutkan dengan mengunjungi wahana yang berada percis di sebelahnya, yakni Gelanggang Samudera. Lokasinya yang berdekatan membuat kami semua tidak membutuhkan waktu lama untuk tiba kesana. Cukup berjalan kaki sekitar 5 menit, kami sudah berada di gerbang antrian masuk. Continue reading

Frugal Traveler

Piknik Seru ke Seaworld & Gelanggang Samudera – Part 1

Hari itu masih gelap gulita. Sang surya saja sepertinya masih terkantuk-kantuk di ufuk timur. Tapi saya sudah berangkat menuju tempat kerja ayah saya di daerah Deltamas, Cikarang. Tempat tersebut bernama Yahata Fastener Indonesia. Sebuah perusahaan asal negeri sakura yang memproduksi screw, nuts, dan berbagai produk manufaktur lainnya. Disinilah Ayah saya membanting tulang, mengais rezeki untuk keluarga saya dalam kurun waktu tiga tahun terakhir.Continue reading

Uncategorized

7 Masjid Sekitar Jakarta yang Seru Buat Dikunjungi Di Bulan Ramadhan

Udah sekian hari lebaran, Alhamdulillah kita masih dikasih panjang umur ya.

Tentunya tiap orang pasti dah punya rencana masing-masing buat mengisi hari-demi-hari di bulan Ramadhan ini. Ada yang sibuk nyalain petasan dar der dor, bersiap khattamin Al-Qur’an, atau yang paling seru : Buka puasa bareng keluarga.

Sayangnya saya ga cukup beruntung, bisa menikmati kemeriahan buka puasa bareng-bareng sama keluarga. Sebagai anak rantau yang terdampar di kota metropolitan, buka puasa bareng keluarga adalah hal terlangka yang bisa saya rasakan.Continue reading